[Share] Model baju batik yang dipakai artis Hollywood

Diposting oleh Hanafi on Jumat, 12 Juli 2013
Batik merupakan salah satu budaya bangsa kita yang patut kita banggakan. Mengapa demikian? hal ini tidak terlepas bahwa budaya kita yang satu ini sangat bisa diterima dengan baik baik didalam negeri ataupun diluar negeri, tentunya kalau tentang dalam negeri kita sendiri sudah mengetahui bagaimana batik sudah sangat berkembang dengan cepet. Namun bagaimana untuk perkembangan batik diluar negeri? nah dari pertanyaan awal inilah yang akan mengisi tulisan kami kali ini, bagaimana batik bisa membuktikan bahwa budaya lokal sekalipun dapat berkembang dengan sangat menjanjikan diluar negeri.

Untuk sedikit bukti saja kepada anda tentang batik yang sudah sering dipakai untuk model baju artis terkenal luar negeri, ada banyak artis wanita luar negeri yang baik secara langsung ataupun tidak langsung kedapatan memakai pakaian model baju batik dalam kegiatan mereka sehari-hari. Beberapa contohnya dapat anda lihat dibawah ini :

Model baju batik artis luar negeri


Ketika artis luar negeri sudah, masih ada yang menarik lagi yaitu salah satu pengusaha top owner dari microsoft juga pernah kedapatan mengenakan baju batik dalam menghadiri suatu acara. untuk lebih jelasnya bisa anda cek dibawah ini :
model

Model baju batik Bill Gate


Dua contoh dari public figure luar negeri beda profesi diatas seharusnya sudah bisa menjadi bukti bahwa model baju batik secara perlahan-lahan mulai diterima baik dikalangan dalam negeri maupun dikalangan luar negeri. tetnunya dengan perkembangn baju batik yang saat ini belum sampai ke titik puncaknya, kita bisa berharap lebih kepada batik untuk bisa sampai mendunia secara penuh dan kita bisa berbangga ketika batik bisa menjadi kain yang banyak digunakan penduduk didunia.

{ 0 komentar... read them below if any or add comment }

Posting Komentar

 
FASTSEO - SEO Friendly Blogger Template Design by Tutorial SEO Blogspot